Cara Cepat Menaikan Level Hero di Mobile Legend

Cara cepat menaikan level hero di mobile legend - Sekarang ini banyak sekali pengemar permainan mobile legend dimana mulai dari anak anak sampai orang dewasa memainkan permainan mobile legend ini. untuk bisa naik level dengan cepat anda harus serinng bermain dan juga ada trik khusus agar level mobail lejen anda naik terus dan kami akan membagikan cara untuk menaikanya tersebut.

Baca:
Cara mengganti akun ML ke akun lain

Trik cepat naik level mobile legend yang mudah ini bisa anda ikuti dengan teliti agar anda bisa mendapatkan level hero dengan cepat tanpa harus menunggu lama. cara cepat menaikan level hero di mobile legend yang bisa anda praktikan dibawah ini adalah cara normal dan bukan termasuk cheat dalam games ML dan trik ini boleh dilakukan oleh setiap pemain.

CARA TERCEPAT MENAIKKAN LEVEL HERO Mobile Legends
cara cepat naik level hero mobile legnds


  1. Bunuh Monster di Jungle atau Minionlangkah yang pertama adalah anda harus membunuh kumpulan monster yang menjaga hutan atau istilahnya bisa disebut dengan farming. ada saran dari pemain lainya yaitu sebaiknya anda mulai membersihkan jungle setelah cukup farming minion lawan dan mencapai kisaran level 2-3. dengan trik ini anda akan bisa mempertahankan turrent lebih dulu dari serangn musuh yang akan datang menyerangmu.
  2. Sering meng Kill LawanHampir sama pada setiap game MOBA lainya yaitu dengan cara membunuh lawan yang banyak maka anda akan cara cepat untuk menaikan level ML ke yang lebih tinggi daripada anda farming monster dan minion. dengan trik kill musuh ini maka item yang adan bangun dan karakter yang anda pakai akan cepat naik levelnya sehingga efeknya anda bisa memberikan damage yang besar kepada lawan.
  3. Merebut TurtleTambang emas yang bagus untuk menaikan level adalah monster turtle. kamu bisa membunuhnya diarena pertempuran juga salah satu agar level ML kamu cepat naik. kenapa membunuh turtle akan cepat meiankan level ke yang lebih tinggi? karena dengan membunuh turtle kamu akan mendapatkan gold sebesar 150 untuk masing masing hero. usahakan pada saat menyerang turtle dilakukan bersama sama dengan dengan team anda agar anda tidak dibunuh oleh lawan.
  4. Roaming AreaKamu bisa menggunakan mobilitas hero yang kamu gunakan untuk roaming (jelajah) area pertempuran demi membantu (assist) rekan satu tim kamu nge-kill lawan, dan membersihkan area jungle kamu sendiri dan lawan juga.  trik ini merupakan cara jitu untuk meningkatkan level hero anda, dan menurut saya trik ini adalah trik yang sering dilakukan oleh gamer lain.
Dengan menggunakan trik tersebut anda bisa dengan cepat untuk menaikan level ke yang lebih tinggi dan bisa juga menjadi cara cepat naik level 30 mobile legend karena trik diatas merupakan trik yang biasa dilakukan oleh setiap gamer ML. Terima kasih telah membaca atikel tentang Cara cepat menaikan level hero di mobile legend semoga bisa membantu anda untuk meingkatkan level ke yang lebih tinggi.

Komentar

Postingan populer dari blog ini

(Canggih) Cara Nonton Film di TV Lewat Flashdisk

2 Cara Mengambil Uang Dari Youtube Atau Adsense

15 Situs Download Film Terbaru Dalam Dan Luar Negeri